Mylinekerr Fact - Lagi panas panasnya gini, enaknya minum es. Nah tapi sambil berkreasi, kita bisa membentuk es batunya menjadi beraneka ragam bentuk. Gimana caranya? Pake cetakan aja, dan kali ini Mylinekerr akan membahas tentang cetakan cetakan es batu atau Ice Tube yang keren